Tanamkan Nilai Kepemimpinan, Koramil 0824/13 Rambipuji Berikan Materi pada PDL SMPN 2

    Tanamkan Nilai Kepemimpinan, Koramil 0824/13 Rambipuji Berikan Materi pada PDL SMPN 2

    JEMBER – Dalam menambah wawasan pelajar Sekolah Menegah Pertama Negeri (SMPN) 3 Rambipuji. Bersinergi dengan Koramil 0824/13 Rambipuji, dengan menyelenggarakan Peserta Dasar Latihan (PDL) dengan Thema Bergenerasi Kepemimpinan Dengan Mengoptimalkan Kepaskibraan. Pada Minggu 04/02/2024.

    Pada acara tersebut Danramil 0824/13 Rambipuji menurunkan 2 orang personelnya untuk memberikan materi wawasan kebangsaan dan Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada 80 orang siswa-siswi SMPN 3 Rambipuji Kecamatan Rambipuji Kabupaten Jember.

    Danramil 0824/13 Rambipuji Kapten Cba Nur Ismoyono dalam wawancaranya membenarkan adanya kegiatan tersebut, disamping merupakan pengajuan dari pihak sekolah, kegiatan ini merupakan bagian dari program TNI Masuk Sekolah.

    Hal ini sebagai pembinaan dan pembakalan kepada pelajar sebagai bagian dari generasi penerus, melalui pembinaan pelajar disekolah-sekolah yang ada diwilayah, sehingga saya merintahkan kepada Babinsa untuk aktif bersinergi dan berkolaborasi dengan sekolah disilayah desanya masing-masing. Jelas Danramil.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso dalam konfirmasinya membenarkan adanya atensi terhadap program TNI Masuk Sekolah, hal ini merupakan wujud keprihatinan kita terhadap meningkatkanya angka kenakalan remaja, tawuran antar pelajar dan lain-lain yang sangat meresahkan.

    Dengan rutinitas pembinaan dan pembekalan melalui TNI Masuk Sekolah inji diharapkan mampu memberikan wawasan kepada adik-adik, mengingatkan akan tugasnya dalam belajar, sehingga mereka kelak dapat menjadi generasi dengan sumberdaya yang cerdas dan berkualitas. Dalam menentukan masa depan Bangsa Indonesia. Tegas Dandim 0824/Jember. (SIswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Danramil 0824/13 Rambipuji Bersama Muspika...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 0824/13 Rambipuji Pembina...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Tinjau Pelaksanaan Misa Malam Natal di Gereja Katedral
    Panglima TNI dan Kapolri Tinjau Kesiapan Pelabuhan Merak dalam Menyambut Nataru 2025
    Dandim 0824/Jember Cek Bencana Banjir Bandang Lereng Gunung Raung
    Danramil 0824/09 Tempurejo Pimpin Karya Bakti TNI Tutup Tanggul Jebol
    Jelang Ibadah Malam Natal, Menko Polkam-Kapolri Tinjau Gereja GKI Samanhudi dan Gereja Immanuel

    Ikuti Kami